KLIKTIMES.COM | JAKARTA - Kisah Ok Chan Mi dan Ji Soo Heon di drakor Revenge of Others semakin seru. Saat ini Revenge of Others sudah menayangkan 8 episode, setelah menonton episode 8 banyak penonton tidak sabar menunggu bagaimana kelanjutan di episode selanjutnya.
Drama Korea terbaru Revenge of Others tayang eksklusif mulai Rabu (9/11/2022). Dua episode pertama Revenge of Others langsung ramai dibicarakan penggemar drama Korea karena alur ceritanya yang sulit ditebak dan scene pertarungan yang epik.
Di episode sebelumnya, Jae-beum menemukan rahasia baru tentang hubungannya dengan Won-seok sementara Soo-heon memberi tahu Chan-mi tentang nada dering O-sung yang mirip dengan tersangka.
Baca Juga: Download Revenge of Others Episode 7 dan 8 Sub Indo
Di sisi lain, detektif So-jung mengetahui tentang hubungan O-sung dengan kasus pembunuhan baru-baru ini. Soo-heon dan Chan-mi mencoba untuk menyelidiki O-sung tetapi tidak menemukan hasil apapun.
Spoiler Revenge of Others Episode 9
Dilansir dari leisurebyte.com, di episode selanjutnya akan ada pertarungan brutal antara Soo-heon dan Jung-gyeong yang tidak bisa diperkirakan.
Terlebih lagi, ini bisa menjadi jebakan yang dipasang oleh O-sung.
Di sisi lain, Jae-beum akan mengubah kasus ini, sementara Chan-mi akan melakukan penyelidikan untuk menemukan petunjuk baru yang akan membawanya menemukan siapa pembunuh Won-seok.
Artikel Terkait
Rekomendasi Film Semi Korea, Cocok Ditonton Bersama Pasangan
Rekomendasi 10 Drama Korea Terbaru Desember 2022
Rekomendasi 10 Drakor Komedi Terlucu dan Terbaru
Download First Love Sub Indo, Drama Jepang yang Trending di Netflix
Download Chainsaw Man Episode 8 Sub Indo, Denji Bertemu Gun Devil?